Question #25686

views

1020

oral sex

dok saya pernah melakukan oral sex ke seorang wanita yang merupakan pekerja seks komersial..sehari setelah perilaku saya merasakan demam dan lemas selama seminggu lebih..saya melakukan rapid tes setelah 3 bulan dan hasilnya non reaktif tapi saya merasakan saya setiap bab kotoran saya encer atau mencret dan berat badan saya tidak bertambah bahkan turun..apakah saya ini tanda saya hiv?mohon penjelasanya dok

Answer

Selamat sore. Melakukan hubungan seks dengan PSK tanpa kondom adalah hal yang beresiko. Gejala yang dialami setelah hubungan seks adalah tanda adanya infeksi, tetapi belum tentu anda terinfeksi HIV. BAB dengan kotoran yang encer dan berat badan cenderung turun bisa saja disebabkan karena diare yang kronis dan bukan karena HIV.
Apakah anda mempunyai kebiasaan rutin melakukan hubungan seks dengan PSK? Bila ya, baik juga bila anda test HIV lagi hanya untuk memastikan anda benar-benar tidak tertular HIV.
 
Demikian saya sampaikan dan semoga jawaban ini bisa menjawab pertanyaan anda.

Buat janji dokter sekarang

Artikel Populer

Memahami hasil Pap Smear

Bagaimana Dokter Mendiagnosa Keputihan?

Seks, Seksual dan Seksualitas

HIV dan Nutrisi

Kondom Wanita

Demam, Gejala atau Penyakit?

Previous
Next

Hubungi Kami

Silahkan gunakan formulir ini kapan saja untuk menghubungi kami dengan pertanyaan, atau untuk membuat janji.

Anda juga dapat menghubungi kami melalui WhatsApp atau telepon pada jam klinik di +62 8111 368 364.