Question #26424

views

344

Delay period karena stress (?)

Pagi Dok, saya ingin bertanya seputar menstruasi. Cycle saya selama ini cukup regular (27-31 days), namun bulan ini saya belum menstruasi juga dan sudah telat 4 hari.
Di bulan ini juga saya sedang mengalami stress berat, turun 2 kali dengan jumlah 4 kg dalam 2 minggu yang berbeda dan terserang beberapa penyakit seperti flu dan bacterial vaginosis yg mengharuskan untuk menghabiskan antibiotik. Saya sudah mengalami tanda2 PMS tapi itu juga berlangsung on-off, kadang ada kadang tidak. Vagina saya juga tidak mengeluarkan discharge apa2 dan kering.
Hal ini menbuat saya sangat anxious, apakah ini normal? Apakah stress menjadi salah satu faktor kuat dalam hal ini? Terimakasih.

Answer

Dear Mbak,
Ada beberapa faktor yang dapat menyebabkan haid datang terlambat, salah satunya adalah stres dan penurunan berat badan. Pada saat stres, akan terjadi ketidakseimbangan hormon sehingga menyebabkan siklus haid terganggu. Berat badan yang naik turun karena stres dapat juga mempengaruhi siklus haid. 
Semoga jawaban ini dapat membantu. Salam.

Buat janji dokter sekarang

Artikel Populer

Memahami hasil Pap Smear

Bagaimana Dokter Mendiagnosa Keputihan?

Seks, Seksual dan Seksualitas

HIV dan Nutrisi

Kondom Wanita

Demam, Gejala atau Penyakit?

Previous
Next

Hubungi Kami

Silahkan gunakan formulir ini kapan saja untuk menghubungi kami dengan pertanyaan, atau untuk membuat janji.

Anda juga dapat menghubungi kami melalui WhatsApp atau telepon pada jam klinik di +62 8111 368 364.