Question #26829

views

1088

Hasil Test One Step

Salam Sejahtera sekalian ,
Mohon maaf sebelumnya .. ada yang ingin saya tanyakan mengenai hasil test dari one step test hiv dari Pharmacy Swasta ..
Singkat Cerita , Saya melakukan hubungan Beresiko sekitar maret 2018 ..
dan saya melakukan test mei 2019 sebanyak 2 x menggunakan one step test hiv dari danpac pharma ini dengan hasil 1 Garis di huruf C ,
yang ingin saya tanyakan , apakah dengan hasil test mandiri ini bisa d katakan bahwa saya tidak mengidap hiv ?
dikarenakan saya sudah melalui masa jendela / lebih dari 1 tahun ..

terimakasih
salam ... deka

Answer

Salam Deka, alat tes tersebut membantu untuk memeriksa sendiri di rumah. Namun mengenai keputusan hasil sebaiknya anda berkonsultasi dengan dokter di layanan HIV.

Buat janji dokter sekarang

Artikel Populer

Memahami hasil Pap Smear

Bagaimana Dokter Mendiagnosa Keputihan?

Seks, Seksual dan Seksualitas

HIV dan Nutrisi

Kondom Wanita

Demam, Gejala atau Penyakit?

Previous
Next

Hubungi Kami

Silahkan gunakan formulir ini kapan saja untuk menghubungi kami dengan pertanyaan, atau untuk membuat janji.

Anda juga dapat menghubungi kami melalui WhatsApp atau telepon pada jam klinik di +62 8111 368 364.