Question #26565

views

506

HIV stadium 3/4

Dok.. saya mau tanya... saudara saya ada yang sudah divonis HIV di saat kondisinya sekarang sudah tidak bisa diajak bicara, tidak mengenali keluarga, bicaranya ngelantur... tidak ada yang tahu sebelumnya..  bagaimana cara mengobatinya ya dok?? Apakah bisa bertahan lama?? Masalahnya diketahui pas sudah kondisi seperti ini... terimakasih sebelumnya dok

Answer

Dear Mas/Mbak,
Silakan segera kunjungi dokter terdekat untuk berkonsultasi dan mendapatkan pemeriksaan sehingga mendapatkan penanganan yang tepat.
Semoga jawaban ini dapat membantu. Salam.

Buat janji dokter sekarang

Artikel Populer

Memahami hasil Pap Smear

Bagaimana Dokter Mendiagnosa Keputihan?

Seks, Seksual dan Seksualitas

HIV dan Nutrisi

Kondom Wanita

Demam, Gejala atau Penyakit?

Previous
Next

Hubungi Kami

Silahkan gunakan formulir ini kapan saja untuk menghubungi kami dengan pertanyaan, atau untuk membuat janji.

Anda juga dapat menghubungi kami melalui WhatsApp atau telepon pada jam klinik di +62 8111 368 364.