Question #25218

views

2820

kerisauan berpanjangan

Salam, ingin mengajukan permasalahan saudara dan minta pandangan saudara, baru baru ini diakhir bulan 4, saya telah melakukan oral seks dengan seorang pekerja pusat urut. yang pasti saya tidak melakukan any penetration ke dalam vagina perempuan tersebut. Namun begitu, saya telah di blowjob oleh wanita tersebut tapi tidak lama, pada masa yang sama saya juga telah finger pussy perempuan tersebut, dan memasukkan jari saya ke dalam mulut utk membasahkan jari saya supaya proses fingering itu lebih lancar. sekarang ini, saya sangat takut dan tertekan, memandangkan saya seperti melalui simptom2 hiv. sebagai contoh, tekak saya agak kering dan kesat, terasa kelenjar saya di leher bengkak, tangan kiri dan kanan saya agak lenguh dan sakit, serta saya ada terasa pening2 kepala dan berdiri terasa seperti mahu pitam, malam pula, saya sering terjaga kerana kesejukkan. Saya telah melakukan ujian hiv rapid test, 5 hari selepas aktiviti berisiko tersebut. Tetapi simptom ini, seperti sakit tekak saya alami 2-3hari dan terasa seperti kelenjar getah bening saya bengkak dan sakit selepas aktiviti berisiko, saya turut mengalami sakit-sakit dibahu kiri. saya kusut, minta pandangan pada saudara?

keputusan CMIA saya pada minggu ke 2 iaitu 14 hari selepas aktiviti berisiko adalah non reactive, dan pada masa yang sama saya telah melakukan FBC pada minggu ketiga iaitu 21hari dari hari berisiko juga semuanya normal dan WBC saya semuanya baik. Namun, kini diminggu kelima, saya masih merasakan tgn dan kaki saya lemah dan sakit2 serta rasa tegang dileher sebelah kiri, saya tak pasti sama ada kalenjar getah bening saya bengkak atau tidak. minta penjelasan dari dr.

Answer

Saya mencoba menjawab kerisauan bapak dengan mencoba menjawabnya. 
Sakit pada tekak atau tenggorokan dan keluhan lain yang anda rasakan tidak hanya karena infeksi oportunistik pada HIV namun bisa juga disebabkan virus influenza atau bakteri. Jadi sebaiknya anda memeriksakan diri ke dokter untuk mencari penyebab sakit anda saat ini dan mendapat pengobatan yang tepat

Buat janji dokter sekarang

Artikel Populer

Memahami hasil Pap Smear

Bagaimana Dokter Mendiagnosa Keputihan?

Seks, Seksual dan Seksualitas

HIV dan Nutrisi

Kondom Wanita

Demam, Gejala atau Penyakit?

Previous
Next

Hubungi Kami

Silahkan gunakan formulir ini kapan saja untuk menghubungi kami dengan pertanyaan, atau untuk membuat janji.

Anda juga dapat menghubungi kami melalui WhatsApp atau telepon pada jam klinik di +62 8111 368 364.