apakah seseorang jika pernah mengalami sipilis itu berarti sudah terjangkit HIV atau AIDS?
Salam mas/mbak, sifilis dan HIV adalah penyebab infeksi yang berbeda. Belum tentu orang dengan HIV/AIDS terinfeksi sifilis begitu juga orang yang terinfeksi sifilis belum tentu terinfeksi HIV.