Question #27084

views

1375

Tanda HIV kah?

Ketiak sebelah kanan saya suka sakit dan saat menelan, tenggorokan sebelah kanan saya juga sakit, hal ini terjadi di Minggu kesebelas setelah saya melakukan hubungan sex yang berisiko dok, apakah artinya saya terkena HIV dok ?

Answer

Hi,
 
Gejala HIV acute syndrome, atau yang lebih sering disebut sebagai gejala infeksi akut HIV sangat jarang didapatkan terutama pada populasi Indonesia. Namun, untuk lebih pastinya anda dapat melakukan pemeriksaan tes HIV dengan 3 metode di fasilitas kesehatan terdekat.
 
Terima kasih

Buat janji dokter sekarang

Artikel Populer

Memahami hasil Pap Smear

Bagaimana Dokter Mendiagnosa Keputihan?

Seks, Seksual dan Seksualitas

HIV dan Nutrisi

Kondom Wanita

Demam, Gejala atau Penyakit?

Previous
Next

Hubungi Kami

Silahkan gunakan formulir ini kapan saja untuk menghubungi kami dengan pertanyaan, atau untuk membuat janji.

Anda juga dapat menghubungi kami melalui WhatsApp atau telepon pada jam klinik di +62 8111 368 364.