Question #26562

views

360

Terpapar

Mau bertanya dok
Orang yg mengidap hiv apakah bisa menularkan melalui cairan ludah yg bercampur sdikit darah,
saya terpapar oleh teman saya yg positif hiv lalu batuk dimana ludah dan ada sdikit merah seperti darahnya mengenai tangan saya dan tangan saya ada luka lama yg membekas sedikit menghitam yg sdh tertutup oleh kulit, apakah saya bisa tertular

Answer

Dear Mbak/Mas,
Resiko transmisi HIV melalui cairan ludah yang bercampur sedikit darah sangat kecil. Berdasarkan kasus Anda di atas maka resiko penularan HIV sangat kecil bahkan hampir tidak ada.
Semoga jawaban ini dapat membantu. Salam.

Buat janji dokter sekarang

Artikel Populer

Memahami hasil Pap Smear

Bagaimana Dokter Mendiagnosa Keputihan?

Seks, Seksual dan Seksualitas

HIV dan Nutrisi

Kondom Wanita

Demam, Gejala atau Penyakit?

Previous
Next

Hubungi Kami

Silahkan gunakan formulir ini kapan saja untuk menghubungi kami dengan pertanyaan, atau untuk membuat janji.

Anda juga dapat menghubungi kami melalui WhatsApp atau telepon pada jam klinik di +62 8111 368 364.