Selamat sore,
Pasien dengan HIV boleh mendapat vaksin Covid 19, dengan catatan CD4 sudah diatas 200 sel/UL dan vaksin terbuat dari virus yang dilemahkan.
Selama ini pasien dengan HIV sudah banyak yang di vaksin dengan Sinovac dan Astra zeneca,
Pastikan saat disuntik vaksin covid 19 Anda dalam keadaan sehat.
Demikian jawaban saya, semoga membantu.
Salam Angsamerah