Salam
Dokter apakah tes VDRL setelah mengkonsumsi antibiotik dapat menghambat hasil tes? Negatif palsu? Saya diresepkan antibiotik Levofloxacin oleh dokter untuk 10 hari, setelah obat habis saya tes VDRL, hasil NR. Apakah ini False Negatif ? Karena pengaruh antibiotik?